Menanam Trumbu Karang, Seimbangkan Kehidupan [08 Mei 2015; @ 01:00 pm.]

Kegiatan yang dilakukan oleh Komunitas Peduli Pariwisata Kabupaten Banyuwangi yang bekerjasama dengan Kelompok Nelayan Ikan Hias Samudra Bakti ini adalah bentuk kepedulian masyarakat terhadap kehidupan bawah laut yang ada di Kabupaten Banyuwangi. Bagi Anda yang ingin berpartisipasi dalam kegiatan ini, segera daftarkan diri Anda pada kontak yang tersedia di brosur. Informasi lain yang kurang jelas silakan tanyakan pada Kopiwangi Centre 085330126185

Related Post

0 Komentar